Kualifikasi Piala Dunia 2022, Argentina Berbagi Angka dengan Paraguay 1-1

Jum'at, 13 November 2020 - 11:52 WIB
Pemain Argentina Angel Di Maria terjatuh usai dihalau oleh pemain Paraguay Miguel Almiron pada laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Amerika Selatan di Stadion La Bombanera, Argentina, Jumat (13/11/2020). Pool via REUTERS/Juan Ignacio Roncoroni
click to zoom
Pemain Argentina Lautaro Martinez berusaha mengontrol bola pada laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Amerika Selatan di Stadion La Bombanera, Argentina, Jumat (13/11/2020). Pool via REUTERS/Marcelo Endelli TPX IMAGES OF THE DAY
click to zoom
Pemain Argentina Lionel Messi (tengah) berusaha melewati pemain Paraguay pada laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Amerika Selatan di Stadion La Bombanera, Argentina, Jumat (13/11/2020). Pool via REUTERS/Marcelo Endelli
click to zoom
Pemain Argentina Lautaro Martinez (kiri) berjibaku memperbutkan bola dengan pemain Paraguay Fabian Balbuena pada laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Amerika Selatan di Stadion La Bombanera, Argentina, Jumat (13/11/2020). Pool via REUTERS/Marcelo Endelli
click to zoom
Pemain Argentina Lionel Messi (tengah) berusaha melewati tiga pemain Paraguay pada laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Amerika Selatan di Stadion La Bombanera, Argentina, Jumat (13/11/2020). Laju kemenangan Argentina di Kualifikasi Piala Dunia 2022 terhenti di laga ketiga. Argentina harus puas dengan satu poin usai diimbangi Paraguay 1-1. Dengan demikian, Argentina gagal melanjutkan tren kemenangannya usai meluncur mulus di dua pertandingan pertama. Kendati demikian, Lionel Messi cs bertengger di puncak klasemen dengan tujuh poin, selisih satu poin dari Brasil di bawahnya yang baru akan bertanding besok (14/11) pagi WIB. Sementara itu Paraguay berada di posisi empat dengan perolehan satu poin. Di pertandingan berikutnya, Argentina akan bertandang ke Peru sedangkan Paraguay mesti menjamu Bolivia. Pool via REUTERS/Marcelo Endelli
click to zoom
Pemain Argentina Lionel Messi (tengah) berusaha melewati tiga pemain Paraguay pada laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Amerika Selatan di Stadion La Bombanera, Argentina, Jumat (13/11/2020). Laju kemenangan Argentina di Kualifikasi Piala Dunia 2022 terhenti di laga ketiga. Argentina harus puas dengan satu poin usai diimbangi Paraguay 1-1.

Dengan demikian, Argentina gagal melanjutkan tren kemenangannya usai meluncur mulus di dua pertandingan pertama. Kendati demikian, Lionel Messi cs bertengger di puncak klasemen dengan tujuh poin, selisih satu poin dari Brasil di bawahnya yang baru akan bertanding besok (14/11) pagi WIB. Sementara itu Paraguay berada di posisi empat dengan perolehan satu poin.

Di pertandingan berikutnya, Argentina akan bertandang ke Peru sedangkan Paraguay mesti menjamu Bolivia.

Pool via REUTERS/Marcelo Endelli
(sra)
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More