Komisi III DPR RI Tetapkan Setyo Budiyanto sebagai Ketua KPK Periode 2024-2029
Kamis, 21 November 2024 - 21:08 WIB
Anggota Komisi III DPR RI melakukan perhitungan suara pemilihan capim KPK dan Dewas KPK di Ruang Komisi Nusantara II, Kompleks Parlemen MPR/DPR-DPD, Senayan, Jakarta, Kamis (21/11/2024).
click to zoom
Ketua Komisi III DPR Habiburokhman memasukkan kertas suara saat voting pemilihan dan penetapan calon pimpinan (Capim) KPK di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis (21/11/2024).
click to zoom
Wakil Ketua DPR RI sekaligus Anggota komisi III, Adies Kadir memasukan surat suara kedalam kotak saat voting pemilihan dan penetapan calon pimpinan (Capim) KPK di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis (21/11/2024).
click to zoom
Komisi III DPR RI menetapkan lima pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) periode 2024-2029 terpilih yang ditentukan dengan cara voting oleh para anggota komisi III. Para pimpinan KPK baru ini antara lain Johanis Tanak, Fitroh Rohcahyanto, Setyo Budiyanto, Agus Joko Pramono, dan Ibnu Basuki Widodo. Dalam pemilihan ini Setyo Budiyanto ditetapkan menjadi ketua KPK yang baru dengan jumlah terbanyak yang dipilih oleh anggota komisi III.
click to zoom
Anggota Komisi III DPR RI melakukan perhitungan suara pemilihan capim KPK dan Dewas KPK di Ruang Komisi Nusantara II, Kompleks Parlemen MPR/DPR-DPD, Senayan, Jakarta, Kamis (21/11/2024). Komisi III DPR RI menetapkan lima pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) periode 2024-2029 terpilih yang ditentukan dengan cara voting oleh para anggota komisi III. Para pimpinan KPK baru ini antara lain Johanis Tanak, Fitroh Rohcahyanto, Setyo Budiyanto, Agus Joko Pramono, dan Ibnu Basuki Widodo. Dalam pemilihan ini Setyo Budiyanto ditetapkan menjadi ketua KPK yang baru dengan jumlah terbanyak yang dipilih oleh anggota komisi III.
(sra)