Bank Danamon bersama Grup Perusahaan Terus Dukung Perkembangan Start-Up di Indonesia

Jum'at, 06 Desember 2024 - 10:44 WIB
PT Bank Danamon Indonesia Tbk (Danamon), kembali mempertegas dukungan terhadap perkembangan start-up di Indonesia melalui penyelenggaraan acara dengan tema Unlock Investment Opportunities with Danamon Group, MUIP and Krungsri, sebagai bagian dari NextHub Global Summit 2024.
click to zoom
Partnership dan Innovation Head PT Bank Danamon Indonesia Tbk (Danamon) Hendry Sunaryo memaparkan informasi mengenai dukungan Danamon dan grup perusahaannya kepada pelaku start-up pada acara yang Berkolaborasi dengan Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi).
click to zoom
JAKARTA - PT Bank Danamon Indonesia Tbk (Danamon), kembali mempertegas dukungan terhadap perkembangan start-up di Indonesia melalui penyelenggaraan acara dengan tema Unlock Investment Opportunities with Danamon Group, MUIP and Krungsri, sebagai bagian dari NextHub Global Summit 2024.

Acara yang merupakan kolaborasi antara Danamon Group, MUIP, Krungsri serta Kementerian Komunikasi dan Digital ini dibuka oleh Bonifasius Wahyu Pudjianto, Direktur Ekonomi Digital Komdigi (Kiri) dan Reza Iskandar Sardjono selaku Chief Strategy Officer Danamon (kanan)

Pada kesempatan ini, Reza menyampaikan bahwa Danamon bersama perusahaan induknya MUFG serta MUFG Innovation Partners (MUIP) menyediakan inisiatif untuk mendukung pelaku start-up melalui MUFG Innovation Garuda No. 1 Limited Investment Partnership (MUIP Garuda Fund) yang telah di luncurkan sejak Januari 2023.
(rat)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More