Perkasa di Olimpico, Lazio Tundukkan Zenit St Petersburg 3-1
Rabu, 25 November 2020 - 06:17 WIB
Aksi pemain Lazio Jean-Daniel Akpa Akpro dalam laga Grup F Liga Champions 2020/2021 yang digelar di Stadion Olimpico, Roma, Italia, Rabu(25/11/2020) dini hari WIB.
click to zoom
Pemain Lazio Wesley Hoedt berjibaku dengan kiper Zenit Saint Petersburg Mikhail Kerzhakov dalam laga Grup F Liga Champions 2020/2021 yang digelar di Stadion Olimpico, Roma, Italia, Rabu(25/11/2020) dini hari WIB.
click to zoom
Pemain Lazio Marco Parolo melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Zenit St Petersburg dalam laga Grup F Liga Champions 2020/2021 yang digelar di Stadion Olimpico, Roma, Italia, Rabu(25/11/2020) dini hari WIB.
click to zoom
Pelatih Lazio Simone Inzaghi memberikan instruksi kepada pemainnya saat bertanding menjamu Zenit St Petersburg dalam laga Grup F Liga Champions 2020/2021 yang digelar di Stadion Olimpico, Roma, Italia, Rabu(25/11/2020) dini hari WIB.
click to zoom
Pemain Zenit St Petersburg Wilmar Barrios (kiri) berjibaku dengan pemain Lazio Ciro Immobile dalam laga Grup F Liga Champions 2020/2021 yang digelar di Stadion Olimpico, Roma, Italia, Rabu(25/11/2020) dini hari WIB.
click to zoom
Pemain Zenit St Petersburg Wilmar Barrios (kiri) berjibaku dengan pemain Lazio Ciro Immobile dalam laga Grup F Liga Champions 2020/2021 yang digelar di Stadion Olimpico, Roma, Italia, Rabu(25/11/2020) dini hari WIB. Lazio berhasil mengalahkan tamunya wakil dari Rusia, Zenit St Petersburg dengan skor 3-1.
Ketiga gol Lazio berhasil dicetak oleh Ciro Immobile (3',55') dan Marco Parolo (22') sedangkan gol dari Zenit St Petersburg berhasil dicetak oleh Artem Dzyuba pada menit ke-25.
REUTERS/Alberto Lingria
(sra)