Andreau Pribadi Misata Stafsus Edhy Prabowo dan Bos ACK Amiril Mukminin Menyerahkan Diri ke KPK

Kamis, 26 November 2020 - 21:21 WIB
Deputi Penindakan KPK Karyoto (kiri) dan Juru Bicara KPK Ali Fikri (kanan) memberikan keterangan pers terkait penahanan dua orang tersangka yang menyerahkan diri terkait kasus Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo, di Geduung KPK, Jakarta, Kamis (26/11/2020).
click to zoom
Staf khusus Menteri Edhy Prabowo, Andreau Pribadai Misata dan pihak swasta pemegang PT Aero Citra Kargo (ACK) Amiril Mukminin menyerahkan diri ke KPK.
click to zoom
Sebelumnya KPK melakukan operasi tangkap tangan kepada lima tersangka sebelumnya diantaranya Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo ditahan atas kasus dugaan tindak pidana Korupsi ekspor benih lobster.
click to zoom
Andreau dan Amiril telah ditetapkan menjadi tersangka pemberi suap bersama Menteri KPP (mengundurkan diri), Edhy Prabowo dan dua orang lainnya terkait perizinan tambak, usaha dan atau pegelolaan perikanan atau komoditas perairan sejenis lainnya tahun 2020.
click to zoom
Andreau dan Amiril telah ditetapkan menjadi tersangka pemberi suap bersama Menteri KPP (mengundurkan diri), Edhy Prabowo dan dua orang lainnya terkait perizinan tambak, usaha dan atau pegelolaan perikanan atau komoditas perairan sejenis lainnya tahun 2020.
click to zoom
Deputi Penindakan KPK Karyoto (kiri) dan Juru Bicara KPK Ali Fikri (kanan) memberikan keterangan pers terkait penahanan dua orang tersangka yang menyerahkan diri terkait kasus Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo, di Geduung KPK, Jakarta, Kamis (26/11/2020). Staf khusus Menteri Edhy Prabowo, Andreau Pribadi Misata dan pihak swasta pemegang PT Aero Citra Kargo (ACK) Amiril Mukminin menyerahkan diri ke KPK setelah lima tersangka sebelumnya diantaranya Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo ditahan atas kasus dugaan tindak pidana Korupsi ekspor benih lobster.

Andreau dan Amiril telah ditetapkan menjadi tersangka pemberi suap bersama Menteri KPP (mengundurkan diri), Edhy Prabowo dan dua orang lainnya terkait perizinan tambak, usaha dan atau pegelolaan perikanan atau komoditas perairan sejenis lainnya tahun 2020.

SINDONEWS/SUTIKNO
(bon)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More