Turbin Pesawat Sriwijaya Air SJ 182 Kembali Ditemukan

Jum'at, 15 Januari 2021 - 23:41 WIB
Prajurit TNI AL menurunkan bagian mesin turbin pesawat Sriwijaya Air SJ182 rute Jakarta-Pontianak dari KRI Parang di Dermaga JICT, Tanjung Priok, Jakarta.
click to zoom
Komandan KRI Parang, Letkol Laut Hendra Dwinanto mengatakan, ada dua buah yang menjadi bagian dari mesin pesawat yang berhasil ditemukan pada pencarian hari ketujuh ini. Di mana berat dari bagian mesin pesawat ini mencapai 200 kilogram.
click to zoom
Prajurit TNI AL menurunkan bagian mesin turbin pesawat Sriwijaya Air SJ182 rute Jakarta-Pontianak dari KRI Parang di Dermaga JICT, Tanjung Priok, Jakarta, Jumat (15/1/2021).
click to zoom
Prajurit TNI AL menurunkan bagian mesin turbin pesawat Sriwijaya Air SJ182 rute Jakarta-Pontianak dari KRI Parang di Dermaga JICT, Tanjung Priok, Jakarta, Jumat (15/1/2021). KRI Parang membawa serpihan temuan dari Kopaska dan Denjaka TNI AL yaitu berupa serpihan pesawat dan peralatan-peralatan pribadi penumpang.

Komandan KRI Parang, Letkol Laut Hendra Dwinanto mengatakan, ada dua buah yang menjadi bagian dari mesin pesawat yang berhasil ditemukan pada pencarian hari ketujuh ini. Di mana berat dari bagian mesin pesawat ini mencapai 200 kilogram.

(Foto : Okezone/Arif Julianto)
(sra)
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More