Kasus Aktif Covid-19 di Indonesia Diperkirakan Akan Terus Mengalami Kenaikan

Kamis, 28 Januari 2021 - 15:31 WIB
Petugas menyemprotkan cairan disinfektan di kawasan permukiman Warung Jati, Jakarta, Kamis (28/1/2021).
click to zoom
Petugas menyemprotkan cairan disinfektan di kawasan permukiman Warung Jati, Jakarta, Kamis (28/1/2021).
click to zoom
Petugas menyemprotkan cairan disinfektan di kawasan permukiman Warung Jati, Jakarta, Kamis (28/1/2021).
click to zoom
Petugas bersiap menyemprotkan cairan disinfektan di kawasan permukiman Warung Jati, Jakarta, Kamis (28/1/2021).
click to zoom
Kasus positif Covid-19 di Tanah Air per 26 Januari 2021 telah mencapai lebih dari 1 juta kasus atau sebanyak 1.012.350.
click to zoom
Petugas menyemprotkan cairan disinfektan di kawasan permukiman Warung Jati, Jakarta, Kamis (28/1/2021). Kasus positif Covid-19 di Tanah Air per 26 Januari 2021 telah mencapai lebih dari 1 juta kasus atau sebanyak 1.012.350. Dari 1 juta kasus Covid-19 tersebut, tercatat kasus aktif Covid-19 saat ini sebanyak 163.526 atau 16,2% dari kasus terkonfirmasi.

Kasus aktif artinya yang saat ini dirawat atau diisolasi di rumah sakit ataupun menjalankan isolasi mandiri di rumah masing-masing. Ketua Bidang Data dan Teknologi Informasi Satgas Covid-19 Dewi Nur Aisyah menegaskan bahwa trend kasus aktif Covid-19 masih terus mengalami kenaikan.
(rat)
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More