icon fullscreen
Dirakit Secara Lokal, BMW The New 5 Resmi Meluncur di Indonesia
New BMW 530i Opulence dilengkapi dengan BMW TwinPower Turbo 4-cylinder double VANOS, High Precision Injection, and teknologi BMW EfficientDynamics, menghasilkan output maksimum 252 hp dengan torsi puncak 350 Nm. BMW 530i Opulence melesat dari 0 - 100 km/jam dalam hanya 6.1 detik. Kendaraan ini memiliki efisiensi tinggi dengan konsumsi bahan bakar 14.9 km per liter dan emisi CO2 154g/km.
Dirakit Secara Lokal, BMW The New 5 Resmi Meluncur di Indonesia
New BMW 520i M Sport dilengkapi dengan BMW TwinPower Turbo 4-cylinder double VANOS, High Precision Injection, dan teknologi BMW EfficientDynamics, menghasilkan output maksimum 184 hp dengan torsi puncak 290 Nm. BMW 520i M Sport melesat dari 0 - 100 km/jam dalam hanya 7.8 detik. Kendaraan ini memiliki efisiensi tinggi dengan konsumsi bahan bakar 14.7 km per liter dan emisi CO2 156g/km.
Dirakit Secara Lokal, BMW The New 5 Resmi Meluncur di Indonesia
BMW Indonesia luncurkan dua varian BMW Seri 5 terbaru, dengan nilai sporty yang kental - New BMW 520i M Sport. Sementara itu, mempertahankan posisi ikoniknya sebagai sedan eksekutif paling menarik di dunia, dengan desain eksterior yang mewah dan nuansa premium yang disempurnakan di interior, adalah New BMW 530i Opulence.
Dirakit Secara Lokal, BMW The New 5 Resmi Meluncur di Indonesia
President Director BMW Group Indonesia Ramesh Divyanathan saat peluncuran THE NEW 5, Jakarta, Jumat (9/4/2021).
icon right
icon left
Dirakit Secara Lokal, BMW The New 5 Resmi Meluncur di Indonesia
Dirakit Secara Lokal, BMW The New 5 Resmi Meluncur di Indonesia
Dirakit Secara Lokal, BMW The New 5 Resmi Meluncur di Indonesia
Dirakit Secara Lokal, BMW The New 5 Resmi Meluncur di Indonesia
icon right
icon left
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!

Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?

Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com

Copyright © 2024 SINDOnews.com, All Rights Reserved.
view/ rendering in 0.3483 seconds (1#140)