Jalan Nasional Trans Kalimantan Rusak Parah, Aktivitas Warga Terganggu
Minggu, 19 Desember 2021 - 20:19 WIB
A
A
A
Pengendara sepeda motor melintas di jalan Trans Kalimantan yang rusak di Kecamatan Liang Anggang, Banjarbaru, Kalimantan Selatan, Minggu (19/12/2021). Ruas jalan trans Kalimantan poros selatan yang sedang dalam progres pekerjaan rehabilitasi jalan tersebut rusak parah akibatnya aktivitas warga terganggu.
ANTARA FOTO/Bayu Pratama S/aww.
(sra)
Follow WhatsApp Channel SINDOnews untuk Berita Terbaru Setiap Hari
Follow