Kelangkaan Minyak Goreng di Makassar
Sabtu, 19 Maret 2022 - 09:48 WIB
A
A
A
Warga berdesakan untuk mendapatkan minyak goreng curah di Jalan Veteran Selatan, Makassar, Jumat (18/3/2022). Kelangkaan minyak goreng masih terjadi di Kota Makassar. Warga selalu menyerbu toko minyak jika mengetahui stok minyak goreng tersedia.
(sra)
Follow WhatsApp Channel SINDOnews untuk Berita Terbaru Setiap Hari
Follow