Pantai Senggigi, Primadona Wisata di Lombok Barat
Rabu, 23 Maret 2022 - 08:49 WIB
A
A
A
Wisatawan berfoto dengan suasana Pantai Senggigi di Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat (NTB), Senin (21/3/2022). Selain objek wisata di kawasan Kuta Mandalika, Pantai Senggigi juga ramai didatangi wisatawan yang menyaksikan MotoGP Mandalika 2022.
(sra)
Follow WhatsApp Channel SINDOnews untuk Berita Terbaru Setiap Hari
Follow