Anies Baswedan Buka Jakarta Innovation Days
Selasa, 27 September 2022 - 18:39 WIB
A
A
A
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengunjungi sejumlah stan dalam acara Jakarta Innovation Days 2022 di Gedung Balai Kota DKI Jakarta, Selasa (27/9/2022). Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menggelar pameran dan seminar inovasi Jakarta yang berlangsung 27-28 September 2022.
(sra)
Follow WhatsApp Channel SINDOnews untuk Berita Terbaru Setiap Hari
Follow