Pekerja menyelesaikan proses pembuatan batako di kawasan Jatisari, Kota Bekasi, Jawa Barat, Jumat (13/11/2020). Produksi pembuatan batako menurun saat pandemi Covid-19. Biasanya, produksi batako dalam sehari mencapai 4000 buah dan disaat pandemi produksi hanya mencapai 1600 buah. Batako tersebut dijual dengan harga Rp 1500 perbuah.
(sra)