Biden dan Harris Tiba di US Capitol untuk Pelantikan
Rabu, 20 Januari 2021 - 23:47 WIB
A
A
A
Presiden AS terpilih Joe Biden (kanan) dan istrinya Jill Biden (dua kanan) beserta Wakil Presiden terpilih Kamala Harris (dua kiri) dan suaminya Doug Emhoff (kiri) memberi salam saat tiba menjelang pelantikan di Washington, AS, Rabu (20/1/2021) Waktu Indonesia.
Joe Biden dilantik sebagai presiden ke-46 Amerika Serikat setelah mengalahkan petahana Donald Trump dengan mendapat 273 suara elektoral dalam salah satu pemilihan paling bersejarah dan paling dramatis di Amerika.
REUTERS / Mike Segar
(sra)
Follow WhatsApp Channel SINDOnews untuk Berita Terbaru Setiap Hari
Follow