MNC TV menggelar sebuah ajang penjaringan sosok inspiratif "Pahlawan Untuk Indonesia". Saat ini ajang tersebut telah memasuki tahap penjaringan 30 besar, yang kemudian akan diseleksi lagi untuk mencari 10 kandidat penerima penghargaan sebagai Pahlawan Untuk Indonesia.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com