Semen Indonesia bekerja sama dengan kitabisa.com menggelar program Millenials Berkarya, yang merupakan kompetisi kampanye penggalangan dana proyek sosial kemasyarakatan yang dimulai sejak Mei lalu. Kompetisi tersebut diikuti oleh anak muda dari seluruh Indonesia, dari berbagai latar belakang profesi, mulai dari mahasiswa, wirausahawan, komunitas sosial, hingga profesional muda.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com