Calon Wakil Gubernur Jawa Timur yang diusung PDI Perjuangan, Puti Pramathana Puspa Seruni Paundrianagari Guntur Soekarnoputri atau yang akrab disapa Puti Soekarno, melakukan kampanye dengan blusukan langsung bertemu para buruh perempuan di Pabrik Rokok (PR) Pakismas dan Istana Bordir Pakis, Kecamatan Pakis, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Senin (19/2/2018). Puti berupaya menyerap aspirasi para buruh perempuan dan pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM).
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com