Ratusan siswa penyandang disabilitas dari berbagai tingkatan sekolah se Kota Malang, mengikuti lomba berbagai cabang olah raga di Stadion Gajayana Malang, Jawa Timur, Selasa (06/3/2018). Kegiatan ini sebagai bentuk apresiasi dan pencarian bakat untuk peningkatan prestasi di bidang olah raga, terutama bagi pelajar penyandang disabilitas.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com