Evakuasi Paus Kecil yang Terdampar di Sungai Thames London

Senin, 10 Mei 2021 - 13:55 WIB
Tim penyelamat menyemprotkan air saat berusaha menyelamatkan paus kecil yang terdampar di Sungai Thames, London, Inggris, Minggu (09/05/2021).
click to zoom
Paus kecil tersebut diyakini sebagai paus tombak terdampar dekat pintu air di Richmod yang pertama kali terlihat sekitar pukul 21.00 Minggu malam waktu setempat.
click to zoom
Tim penyelamat memeriksa kondisi paus kecil yang terdampar di dekat pintu air Sungai Thames London, Inggris.
click to zoom
Hampir empat jam tim penyelamat bekerja untuk memindahkan paus kecil tersebut dan selanjutnya diperiksa oleh dokter hewan untuk memastikan kondisi paus tersebut cukup sehat untuk dilepaskan.
click to zoom
Paus tombak merupakan spesies yang biasa ditemukan di Samudera Atlantik Utara.
click to zoom
Tim penyelamat menyemprotkan air saat berusaha menyelamatkan paus kecil yang terdampar di Sungai Thames, London, Inggris, Minggu (09/05/2021). Paus kecil tersebut diyakini sebagai paus tombak terdampar dekat pintu air di Richmod yang pertama kali terlihat sekitar pukul 21.00 Minggu malam waktu setempat.

Hampir empat jam tim penyelamat bekerja untuk memindahkan paus kecil tersebut dan selanjutnya diperiksa oleh dokter hewan untuk memastikan kondisi paus tersebut cukup sehat untuk dilepaskan.

Paus tombak merupakan spesies yang biasa ditemukan di Samudera Atlantik Utara.

REUTERS/RICHARD FRANK @ RICHARDFRANK
(bon)
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More