Diperiksa KPK Hampir 9 Jam, Wakil Ketua DPR RI Aziz Syamsuddin

Kamis, 10 Juni 2021 - 05:06 WIB
Wakil ketua DPR RI Azis Syamsudin usai menjalani pemeriksaan di Gedung KPK Merah Putih Kuningan Jakarta.
click to zoom
Azis Syamsudin diperiksa sebagai saksi dalam kasus suap walikota non aktif Tanjungbalai Sumatera Utara. Hampir 9 jam Wakil Ketua DPR RI Azis Syamsuddin menjalani pemeriksaan sebagai saksi di Gedung KPK.
click to zoom
Wakil ketua DPR RI Azis Syamsudin usai menjalani pemeriksaan di Gedung KPK Merah Putih Kuningan Jakarta, Rabu, 09/06/2021.
click to zoom
Wakil ketua DPR RI Azis Syamsudin usai menjalani pemeriksaan di Gedung KPK Merah Putih Kuningan Jakarta, Rabu, 09/06/2021. Azis Syamsudin diperiksa sebagai saksi dalam kasus suap walikota non aktif Tanjungbalai Sumatera Utara. Hampir 9 jam Wakil Ketua DPR RI Azis Syamsuddin menjalani pemeriksaan sebagai saksi di Gedung KPK.
(sra)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More