Astra Financial Relaksasi Kredit Rp31 Triliun

Senin, 14 Juni 2021 - 18:34 WIB
pembukaan acara Silaturahim Virtual Bersama Pemimpin dan Tokoh Media yang dilaksanakan secara virtual, Senin (14/6/2021).
click to zoom
Jajaran direksi dan manajemen Astra Financial, Transportation & Logistic foto bersama bersama pimpinan dan tokoh media dalam acara Silaturahim Virtual Bersama Pemimpin dan Tokoh Media yang dilaksanakan secara virtual, Senin (14/6/2021).
click to zoom
Acara Silaturahim Virtual Bersama Pemimpin dan Tokoh Media dihadiri oleh lebih dari 60 tokoh media termasuk Ketua Persatuan Wartawan Indonesia, Perwakilan Dewan Pers Indonesia, dan Ketua Forum Pemred Indonesia serta para pemimpin redaksi televisi, radio, majalah, media online baik nasional maupun daerah.
click to zoom
Astra Financial, Transportation & Logistic (AFTL) melaksanakan kebijakan relaksasi kredit sebesar Rp31 triliun kepada lebih dari 1 juta pelanggan untuk membantu masyarakat Indonesia di masa pandemi. Angka tersebut merupakan 16% dari total nilai relaksasi di industri multifinance Indonesia.

Selain itu, AFTL juga turut mendonasikan 20 unit ventilator, 75.812 paket sembako dan APD senilai Rp15 miliar, 1 unit mobil ambulans, dukungan finansial sebesar Rp42,5 miliar untuk 10 Bank Wakaf Mikro OJK yang tersebar di 10 provinsi di Indonesia dan fasilitasi penyelenggaraan 10.000 vaksinasi di provinsi Banten.
(rat)
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More