Jelang Idul Adha 2021, Penjualan Besek Bambu Menurun

Senin, 28 Juni 2021 - 19:09 WIB
Tak seperti menjelang Idul Adha tahun sebelumnya, penjualan besek anyaman bambu tahun ini menurun drastis bahkan stok digudang menumpuk karena pemilik toko sudah memprediksi penjualan akan meningkat seperti tahun lalu.
click to zoom
Biasanya satu bulan mendekati hari raya Idul Adha toko ini dapat menjual 1000-2000pcs dalam sehari.
click to zoom
Di tahun ini 100pcs saja belum tentu terjual dalam sehari, besek anyaman bambu biasa digunakan untuk membagikan daging kurban sebagai pengganti kantong plastik setelah sebelumnya Pemerintah Daerah DKI Jakarta melarang penggunaan plastik untuk distribusi daging kurban.
click to zoom
Besek anyaman bambu biasa dijual dengan harga Rp5ribu/pcs untuk ukuran 30x30cm. Namun tahun ini untuk menarik minat pembeli, penjual memberi potongan harga jika membeli minimal 100pcs.
click to zoom
Penjual saat merapihkan barang dagangan besek dari anyaman bambu di Pasar Jatinegara, Jakarta, Senin (28/6/21).
click to zoom
Penjual saat merapihkan barang dagangan besek dari anyaman bambu di Pasar Jatinegara, Jakarta, Senin (28/6/21). Tak seperti menjelang Idul Adha tahun sebelumnya, penjualan besek anyaman bambu tahun ini menurun drastis bahkan stok digudang menumpuk karena pemilik toko sudah memprediksi penjualan akan meningkat seperti tahun lalu. Biasanya satu bulan mendekati hari raya Idul Adha toko ini dapat menjual 1000-2000pcs dalam sehari.

Di tahun ini 100pcs saja belum tentu terjual dalam sehari, besek anyaman bambu biasa digunakan untuk membagikan daging kurban sebagai pengganti kantong plastik setelah sebelumnya Pemerintah Daerah DKI Jakarta melarang penggunaan plastik untuk distribusi daging kurban.

Besek anyaman bambu biasa dijual dengan harga Rp5ribu/pcs untuk ukuran 30x30cm. Namun tahun ini untuk menarik minat pembeli, penjual memberi potongan harga jika membeli minimal 100pcs.

(MPI/ALDHI CHANDRA SETIAWAN)
(sra)
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More