Lolos Penyekatan di Lenteng Agung, Pengendara Motor Pasrah Disemprot Disinfektan

Senin, 05 Juli 2021 - 15:04 WIB
Petugas Pemadam Kebakaran (Damkar) semprotkan desinfektan ke pengendara yang melewati pos penyekatan PPKM Darurat di Jalan Raya Lenteng Agung, Jakarta Selatan.
click to zoom
Penyemprotan tersebut untuk mensterilkan pengendara yang diperbolehkan lewat dan pengendara yang putar balik.
click to zoom
Penyemprotan tersebut untuk mensterilkan pengendara yang diperbolehkan lewat dan pengendara yang putar balik.
click to zoom
Kemacetan mengular terjadi sejak pagi, ratusan pengendara sepeda motor dan mobil dari arah Depok menuju Jakarta terjebak di penyekatan Lenteng Agung.
click to zoom
Kemacetan mengular terjadi sejak pagi, ratusan pengendara sepeda motor dan mobil dari arah Depok menuju Jakarta terjebak di penyekatan Lenteng Agung.
click to zoom
Satu mobil Barracuda milik Polri dan 2 mobil Panser milik TNI di siagakan untuk bantu proses penyekatan. Beda dengan kemarin, di hari ketiga PPKM Darurat yang diperbolehkan lewat hanya Tenaga Kesehatan dan Ambulance selain itu dilarang bahkan Driver Ojek daring dan Angkutan Umum.
click to zoom
Kemacetan mengular terjadi sejak pagi, ratusan pengendara sepeda motor dan mobil dari arah Depok menuju Jakarta terjebak di penyekatan Lenteng Agung.
click to zoom
Petugas Pemadam Kebakaran (Damkar) semprotkan desinfektan ke pengendara yang melewati pos penyekatan PPKM Darurat di Jalan Raya Lenteng Agung, Jakarta Selatan, Senin (5/7/2021).
click to zoom
Petugas Pemadam Kebakaran (Damkar) semprotkan desinfektan ke pengendara yang melewati pos penyekatan PPKM Darurat di Jalan Raya Lenteng Agung, Jakarta Selatan, Senin (5/7/2021). Penyemprotan tersebut untuk mensterilkan pengendara yang diperbolehkan lewat dan pengendara yang putar balik.

Kemacetan mengular terjadi sejak pagi, ratusan pengendara sepeda motor dan mobil dari arah Depok menuju Jakarta terjebak di penyekatan Lenteng Agung. Satu mobil Barracuda milik Polri dan 2 mobil Panser milik TNI di siagakan untuk bantu proses penyekatan. Beda dengan kemarin, di hari ketiga PPKM Darurat yang diperbolehkan lewat hanya Tenaga Kesehatan dan Ambulance selain itu dilarang bahkan Driver Ojek daring dan Angkutan Umum.
(sra)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More