Keseruan Konser Musik Collabonation Tour di Stadion Diponegoro Semarang

Jum'at, 16 September 2022 - 16:53 WIB
Aksi sejumlah musisi tanah air tampil menghibur ribuan warga Semarang dalam gelaran konser musik offline di lapangan Stadion Diponegoro, Semarang, Jawa Tengah, Kamis (15/9/2022) petang hingga malam.
click to zoom
Aksi sejumlah musisi tanah air tampil menghibur ribuan warga Semarang dalam gelaran konser musik offline di lapangan Stadion Diponegoro, Semarang, Jawa Tengah, Kamis (15/9/2022) petang hingga malam.
click to zoom
Collabonation Tour sebelumnya digelar di enam kota. Semarang menjadi kota ketujuh yang dikunjungi oleh Collabonation Tour, sekaligus untukmengajak masyarakat merasakan langsung kekuatan jaringan terbaru Indosat Ooredoo Hutchison yang terus dikembangkan di seluruh Indonesia.
click to zoom
Konser bertajuk Collabonation Tour persembahan IM3 ini diramaikan oleh sejumlah musisi di antaranya Yura Yunita, Ndarboy Genk, Idgitaf, Shaggydog,hingga Soegi Bornean.
click to zoom
Aksi sejumlah musisi tanah air tampil menghibur ribuan warga Semarang dalam gelaran konser musik offline di lapangan Stadion Diponegoro, Semarang, Jawa Tengah, Kamis (15/9/2022) petang hingga malam.
click to zoom
Konser bertajuk Collabonation Tour persembahan IM3 ini diramaikan oleh sejumlah musisi di antaranya Yura Yunita, Ndarboy Genk, Idgitaf, Shaggydog,hingga Soegi Bornean.
click to zoom
Aksi sejumlah musisi tanah air tampil menghibur ribuan warga Semarang dalam gelaran konser musik offline di lapangan Stadion Diponegoro, Semarang, Jawa Tengah, Kamis (15/9/2022) petang hingga malam. Konser bertajuk Collabonation Tour persembahan IM3 ini diramaikan oleh sejumlah musisi di antaranya Yura Yunita, Ndarboy Genk, Idgitaf, Shaggydog,hingga Soegi Bornean.

Collabonation Tour sebelumnya digelar di enam kota. Semarang menjadi kota ketujuh yang dikunjungi oleh Collabonation Tour, sekaligus untukmengajak masyarakat merasakan langsung kekuatan jaringan terbaru Indosat Ooredoo Hutchison yang terus dikembangkan di seluruh Indonesia. Pertunjukan konser musik ini akan diselenggarakan secaraofflinemengelilingi 50 kota di Indonesia.

Swandi Tjia, SVP-Head of Region Central & West Java Indosat Ooredoo Hutchisonmengatakan Collabonation Tour yang menjadi kelanjutan dari rangkaian kegiatan Collabonation ini akan merayakan era baru dari IM3. Bersama dengan sederet musisi kebanggaan tanah air, Collabonation Tour menghadirkan hiburan bagi para audiens setia IM3 dan masyarakat di 50 kota di Indonesia, mulai dari Pulau Sumatra, Jawa, Kalimantan, hingga Sulawesi. Kampanye Era Baru, Jaringan Baru merupakan salah satu realisasi upaya IM3 dalam menghadirkan pengalaman internetan dengan kualitas jaringan yang semakin baik dan bisa diandalkan oleh para penggunanya yang mayoritas berjiwa muda dan aktif berkegiatan digital.

Dengan melakukan perluasan dan integrasi jaringan di lebih dari 43.000 pemancar jaringan di seluruh Indonesia, pelanggan akan merasakan pengalaman telekomunikasi digital yang lebih baik untuk memenuhi kebutuhan dan mendukung gaya hidup digital mereka. Collabonation Tour di Semarang turut melibatkan berbagai komunitas anak muda dan kreator konten untuk merasakan serunya pertunjukan musik secara langsung.

FOTO: Sindo/Ahmad Antoni
(sra)
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More