Menparekraf Berbagi Inovasi di Wanita Persatuan Pembangunan

Senin, 31 Oktober 2022 - 17:11 WIB
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno saat menjadi pembicara Seminar Nasional dan Temu Tokoh Perempuan Wanita Persatuan Pembangunan (WPP) di DPP PPP, Jl Diponegoro, Jakarta, Senin (31/10/2022).
click to zoom
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno saat menjadi pembicara Seminar Nasional dan Temu Tokoh Perempuan Wanita Persatuan Pembangunan (WPP) di DPP PPP, Jl Diponegoro, Jakarta, Senin (31/10/2022).
click to zoom
Sandiaga dalam pemaparannya membicarakan pengalamannya membina UMKM serta peran perempuan. Sandiaga mengungkit 5 kriteria yang dia yakini ada di WPP.
click to zoom
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno saat menjadi pembicara Seminar Nasional dan Temu Tokoh Perempuan Wanita Persatuan Pembangunan (WPP) di DPP PPP, Jl Diponegoro, Jakarta, Senin (31/10/2022).

Sandiaga dalam pemaparannya membicarakan pengalamannya membina UMKM serta peran perempuan. Sandiaga mengungkit 5 kriteria yang dia yakini ada di WPP.

Pertama, inovatif, adaptif, kolaboratif. Kedua, berani mengambil risiko. Ibu-ibu, kesempatan ada di depan mata. Tahun depan ancaman resesi memang ada tapi saya sangat meyakinkan bahwa ekonomi kita ini kuat jadi kita harus berani mengambil risiko sekarang menghadapi resesi.
(sra)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More