Keseruan Hari Pelanggan Nasional di BPJamsostek Surabaya Tanjung Perak

Jum'at, 04 September 2020 - 17:36 WIB
Pelanggan mengikuti senam cuci tangan bersama para karyawan dan peserta BPJamsostek di kantor BPJamsostek Surabaya Tanjung Perak.
click to zoom
Kegiatan tersebut merupakan edukasi dan menanamkan kesadaran pentingnya pencegahan virus Corona dalam rangka menyambut Hari Pelanggan Nasional 2020.
click to zoom
Sejumlah kegiatan seperti Rapied Tes gratis, kunjungan perusahaan mitra dan pembagian souvenir menjadi bagian perayaan Hari Pelanggan Nasional yang dihelat selama dua hari.
click to zoom
Kegiatan tersebut merupakan edukasi dan menanamkan kesadaran pentingnya pencegahan virus Corona dalam rangka menyambut Hari Pelanggan Nasional 2020.
click to zoom
Kepala BPJS Ketenagakerjaan Cabang Surabaya Tanjung Perak, Galuh Santi Utari (kanan) dan Asisten Deputi Wilayah Bidang Manajemen Mutu dan Risiko BPJS Ketenagakerjaan Jatim Tonny Isprijanto (kiri) mengikuti senam cuci tangan bersama para karyawan dan peserta BPJamsostek di kantor BPJamsostek Surabaya Tanjung Perak, Jumat (4/9/2020).
click to zoom
Kepala BPJS Ketenagakerjaan Cabang Surabaya Tanjung Perak, Galuh Santi Utari (kanan) dan Asisten Deputi Wilayah Bidang Manajemen Mutu dan Risiko BPJS Ketenagakerjaan Jatim Tonny Isprijanto (kiri) mengikuti senam cuci tangan bersama para karyawan dan peserta BPJamsostek di kantor BPJamsostek Surabaya Tanjung Perak, Jumat (04/9/2020). Kegiatan tersebut merupakan edukasi dan menanamkan kesadaran pentingnya pencegahan virus Corona dalam rangka menyambut Hari Pelanggan Nasional 2020.

Selain senam bersama peserta yang datang dikantor, BPJamsostek Surabaya Tanjung Perak juga mengajak pasien Covid-19 yang menjalali isolasi di RS PHC untuk senam bersama memalui virtual. Sejumlah kegiatan seperti Rapied Tes gratis, kunjungan perusahaan mitra dan pembagian souvenir menjadi bagian perayaan Hari Pelanggan Nasional yang dihelat selama dua hari.
(sra)
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More