Pandemi Covid-19 Tak Kunjung Reda, Skenario Pertumbuhan Ekonomi Terancam

Kamis, 10 September 2020 - 05:39 WIB
Antrian pengendara mengular saat jam pulang kerja di kawasan Pasar Minggu, Jakarta.
click to zoom
Penumpukan kendaraan bermotor dengan mengabaikan protokol kesehatan menjadi peluang penularan Covid-19.
click to zoom
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyatakan bahwa skenario pertumbuhan ekonomi Indonesia hanya bisa berjalan apabila pandemi Covid-19 berakhir. Dimana proyeksi ekonomi RI tumbuh 4,5-5,5% di 2021 sangat tergantung terhadap upaya penanganan Covid-19.
click to zoom
Selama Covid-19 masih ada dan vaksin belum bisa didistribusikan, maka menurut Mantan Direktur Bank Dunia itu skenario pertumbuhan tersebut tidak bisa berjalan. Serta pemulihan ekonomi bakal lebih lama.
click to zoom
Antrian pengendara mengular saat jam pulang kerja di kawasan Pasar Minggu, Jakarta, Rabu (09/09/2020).
click to zoom
Antrian pengendara mengular saat jam pulang kerja di kawasan Pasar Minggu, Jakarta, Rabu (09/09/2020). Penumpukan kendaraan motor dengan mengabaikan protokol kesehatan menjadi peluang penularan Covid-19. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyatakan bahwa skenario pertumbuhan ekonomi Indonesia hanya bisa berjalan apabila pandemi Covid-19 berakhir. Dimana proyeksi ekonomi RI tumbuh 4,5-5,5% di 2021 sangat tergantung terhadap upaya penanganan Covid-19. Selama Covid-19 masih ada dan vaksin belum bisa didistribusikan, maka menurut Mantan Direktur Bank Dunia itu skenario pertumbuhan tersebut tidak bisa berjalan. Serta pemulihan ekonomi bakal lebih lama.
(sra)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More