Luar Biasa, Timnas Bola Voli Putri Indonesia Kalahkan Australia 3-0

Rabu, 21 Juni 2023 - 23:02 WIB
Sejumlah pebola voli putri Indonesia melakukan selebrasi setelah berhasil meraih angka dari pebola voli Australia pada pertandingan putaran kedua Asian Volleyball Confederation (AVC) Challenge Cup 2023 di GOR Tri Dharma, Gresik, Jawa Timur, Rabu (21/6/2023).
click to zoom
Pebola voli putri Indonesia Ratri Wulandari (tengah) melakukan smes yang berusaha diblok pebola voli Australia Instep Kara (kiri) dan Stevens Mikaela (kanan) pada pertandingan putaran kedua Asian Volleyball Confederation (AVC) Challenge Cup 2023 di GOR Tri Dharma, Gresik, Jawa Timur, Rabu (21/6/2023).
click to zoom
Pebola voli putri Indonesia Wilda Siti Nurfadhilah (tengah) melakukan smes yang berusaha diblok pebola voli Australia Instep Kara (kiri) dan Burton Emma (kanan) pada pertandingan putaran kedua Asian Volleyball Confederation (AVC) Challenge Cup 2023 di GOR Tri Dharma, Gresik, Jawa Timur, Rabu (21/6/2023).
click to zoom
Pebola voli putri Indonesia Megawati Hangestri Pertiwi (kiri) dan Wilda Siti Nurfadhilah (kanan) berusaha menghalangi smes pebola voli Australia Hogan Kasey (tengah) pada pertandingan putaran kedua Asian Volleyball Confederation (AVC) Challenge Cup 2023 di GOR Tri Dharma, Gresik, Jawa Timur, Rabu (21/6/2023).
click to zoom
Sejumlah pebola voli putri Indonesia melakukan selebrasi setelah berhasil meraih angka dari pebola voli Australia pada pertandingan putaran kedua Asian Volleyball Confederation (AVC) Challenge Cup 2023 di GOR Tri Dharma, Gresik, Jawa Timur, Rabu (21/6/2023). Tim voli Indonesia menang atas Australia dengan skor 3-0 (25-13, 25-17, dan 25-16). ANTARA FOTO/Rizal Hanafi/zk/YU

Baca juga : Foto Cerita : Berlatih, Bertarung dan Berprestasi di Jagakarsa Fight Club
(sra)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More