Operasi Zebra Jaya 2020 Mulai Hari Ini, Polda Metro Kerahkan 2.380 Personel Gabungan
Senin, 26 Oktober 2020 - 09:19 WIB
Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya Kombes Pol Sambodo Purnomo Yogo memberikan arahan kepada anggota Ditlantas Polda Metro Jaya pad apel kesiapan Operasi Zebra Jaya 2020 di Jakarta.
click to zoom
Anggota Ditlantas Polda Metro Jaya mengikuti apel kesiapan Operasi Zebra Jaya 2020.
click to zoom
Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya Kombes pol Sambodo Purnomo Yogo memberikan keterangan pers terkait Operasi Zebra 2020.
click to zoom
Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya Kombes pol Sambodo Purnomo Yogo memberikan arahan kepada anggota Ditlantas Polda Metro Jaya yang akan bertugas dalam Operasi Zebra 2020.
click to zoom
Anggota kepolisian menempelkan stiker sosialisasi keselamatan berkendara di angkutan umum.
click to zoom
Anggota kepolisian membagikan pamflt sosialisasi Operasi Zebra Jaya 2020 kepada pengendara.
click to zoom
Dalam operasi kali ini pelanggaran yang diutamakan akan ditindak mulai dari lawan arus, tidak menggunakan helm, melanggar mara jalan atau stop line, menggunakan strobe dan melintas di bahu jalan. Polda Metro Jaya mengerahkan sebanyak 2.380 personel gabungan yang akan ambil bagian dalam Operasi Zebra 2020.
click to zoom
Tujuan dilaksanakannya operasi ini adalah untuk meningkatkan keamanan dan ketertiban serta kelancaran dalam berlalu lintas. Di samping itu juga untuk meningkatkan kesadaran masyarakat dalam berlalu lintas, Operasi ini digelar selama 14 hari mulai hari ini sampai tanggal 8 November 2020.
click to zoom
Anggota Ditlantas Polda Metro Jaya memperlihatkan pamflet sosialisasi Operasi Zebra Jaya 2020 di Jakarta, Senin (26/10/2020).
click to zoom
Anggota Ditlantas Polda Metro Jaya memperlihatkan pamflet sosialisasi Operasi Zebra Jaya 2020 di Jakarta, Senin (26/10/2020). Dalam operasi kali ini pelanggaran yang diutamakan akan ditindak mulai dari lawan arus, tidak menggunakan helm, melanggar mara jalan atau stop line, menggunakan strobe dan melintas di bahu jalan. Polda Metro Jaya mengerahkan sebanyak 2.380 personel gabungan yang akan ambil bagian dalam Operasi Zebra 2020.
Tujuan dilaksanakannya operasi ini adalah untuk meningkatkan keamanan dan ketertiban serta kelancaran dalam berlalu lintas. Di samping itu juga untuk meningkatkan kesadaran masyarakat dalam berlalu lintas, Operasi ini digelar selama 14 hari mulai hari ini sampai tanggal 8 November 2020.
(sra)