DBS Indonesia Berikan Fasilitas Kredit Berbasis Keberlanjutan untuk Indorama

Selasa, 14 Januari 2025 - 17:49 WIB
Presiden Direktur PT Bank DBS Indonesia Lim Chu Chong (kiri) dan Managing Director and Group Chief Financial Officer of Indorama Vishnu Baldwa menandatangani fasilitas kredit berbasis keberlanjutan (Sustainability-Linked Trade Facility) (SLTF) antara PT. Indo-Rama Synthetics Tbk (Indorama) dengan PT Bank DBS Indonesia di Jakarta, Selasa (14/01/2025).
click to zoom
Presiden Direktur PT Bank DBS Indonesia Lim Chu Chong (kiri) dan Managing Director and Group Chief Financial Officer of Indorama Vishnu Baldwa menandatangani fasilitas kredit berbasis keberlanjutan (Sustainability-Linked Trade Facility) (SLTF) antara PT. Indo-Rama Synthetics Tbk (Indorama) dengan PT Bank DBS Indonesia di Jakarta, Selasa (14/01/2025).
click to zoom
Pendanaan senilai USD 20 juta ini menjadi yang pertama bagi Indorama, sekaligus mempertegas komitmennya akan keberlanjutan. Kemitraan ini juga sejalan dengan peran Bank DBS Indonesia sebagai mitra tepercaya untuk pertumbuhan bisnis yang transformatif dan berkelanjutan dalam perjalanannya untuk menjadi Best Bank for a Better World.
click to zoom
Presiden Direktur PT Bank DBS Indonesia Lim Chu Chong (kiri) dan Managing Director and Group Chief Financial Officer of Indorama Vishnu Baldwa menandatangani fasilitas kredit berbasis keberlanjutan (Sustainability-Linked Trade Facility) (SLTF) antara PT. Indo-Rama Synthetics Tbk (Indorama) dengan PT Bank DBS Indonesia di Jakarta, Selasa (14/01/2025).

Pendanaan senilai USD 20 juta ini menjadi yang pertama bagi Indorama, sekaligus mempertegas komitmennya akan keberlanjutan. Kemitraan ini juga sejalan dengan peran Bank DBS Indonesia sebagai mitra tepercaya untuk pertumbuhan bisnis yang transformatif dan berkelanjutan dalam perjalanannya untuk menjadi ‘Best Bank for a Better World’
(sra)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More