HRS Center Beri Pernyataan Terkait Pelanggaran Prokes

Kamis, 19 November 2020 - 20:50 WIB
Direktur HRS Center Abdul Chair Ramadhan (tengah), Sekjen HRS Center Haikal Hassan Baras (kiri) dan Chief Legal Department Muhammad Kami Pasha menggelar jumpa pers di Jakarta, Kamis (19/11/2020).
click to zoom
Direktur HRS Center Abdul Chair Ramadhan (tengah), Sekjen HRS Center Haikal Hassan Baras (kiri) dan Chief Legal Department Muhammad Kami Pasha menggelar jumpa pers di Jakarta, Kamis (19/11/2020).
click to zoom
Sekjen HRS Center Haikal Hassan Baras memberikan keterangan pers di Jakarta, Kamis (19/11/2020).
click to zoom
Sekjen HRS Center Haikal Hassan Baras memberikan keterangan pers di Jakarta, Kamis (19/11/2020).
click to zoom


Direktur HRS Center Abdul Chair Ramadhan (tengah), Sekjen HRS Center Haikal Hassan Baras (kiri) dan Chief Legal Department Muhammad Kami Pasha menggelar jumpa pers di Jakarta, Kamis (19/11/2020). Jumpa pers digelar terkait polemik pelanggaran protokol kesehatan Covid-19 saat acara Maulid Nabi Muhammad SAW dan pernikahan putri Habib Rizieq , Syarifah Najwa Shihab di Petamburan, Tanah Abang, Jakarta Pusat. Kegiatan tersebut berbuntut panjang hingga pemanggilan sejumlah pihak oleh kepolisian.

Habib Rizieq Shihab (HRS) Center menyorot pemanggilan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan oleh polisi terkait dengan terjadinya kerumunan di Jakarta. Pemanggilan itu dipertanyakan mengingat sebelum ini telah terjadi ratusan kali kerumunan massa.
(rat)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More