Juarai La Liga ke-27, Barcelona Gelar Parade Bersama Ribuan Suporter
Selasa, 16 Mei 2023 - 07:59 WIB
A
A
A
Sejumlah pemain Barcelona, baik dari tim putra maupun putri, Senin (15/5) melakukan parade juara berkeliling kota usai masing-masing berhasil menjadi juara.
El Barca memastikan gelar La Liga ke-27 usai mengalahkan Espanyol, Senin (15/4) dini hari. Para pemain menaiki dua bus atap terbuka dari Camp Nou menuju Monumen Arc de Triomf. Di sepanjang jalan, rombongan bus disambut ribuan pendukung setianya yang ikut merayakan kemenangan yang pertama sejak 2019 yang lalu.
Foto REUTERS/Albert Gea/REUTERS/Nacho Doce
(sra)
Follow WhatsApp Channel SINDOnews untuk Berita Terbaru Setiap Hari
Follow