Mahasiswa UNM Ajak Warga Binaan Belajar Membatik di Rutan
Selasa, 29 Agustus 2023 - 13:01 WIB
A
A
A
Sejumlah warga binaan tengah membatik di aula Rumah Tahanan Makassar, (28/8/2023).Kegiatan membatik ini merupakan terapi kecemasan selama menjalani masa pidana juga dapat menjadi bekal keterampilan yang bernilai ekonomi setelah bebas nanti, kegiatan ini diinisiasi oleh mahasiswa Universitas Negeri Makassar (UNM) dari jurusan Pendidikan Seni Rupa, Desain Komunikasi Visual dan Psikologi.
Koran Sindo Makassar/Muchtamir Zaide
(sra)
Follow WhatsApp Channel SINDOnews untuk Berita Terbaru Setiap Hari
Follow