Jusuf Hamka Mengundurkan Diri dari Partai Golkar
Senin, 12 Agustus 2024 - 20:52 WIB
A
A
A
Pengusaha Jusuf Hamka (tengah) memberikan keterangan pers usai menyerahkan surat pengunduran diri sebagai kader Partai Golkar di DPP Partai Golkar, Jakarta, Senin (12/8/2024). Jusuf Hamka mengundurkan diri usai mendengar kabar Airlangga Hartarto mundur dari jabatan ketua umum Partai Golkar.
(sra)
Follow WhatsApp Channel SINDOnews untuk Berita Terbaru Setiap Hari
Follow