LAPAK ASIK, Inovasi Layanan BPJamsostek di Masa Pandemi Covid-19

Rabu, 01 Juli 2020 - 15:16 WIB
Peserta BPJS Ketenagakerjaan (BPJamsostek) memanfaatkan Layanan Tanpa Kontak Fisik (LAPAK ASIK) dengan metode One To Many, ketika mengurus klaim program Jaminan Hari Tua (JHT) di Kantor BPJamsostek cabang Surabaya Rungkut, Jawa Timur, Rabu (1/7/2020).
click to zoom
Peserta BPJS Ketenagakerjaan (BPJamsostek) memanfaatkan Layanan Tanpa Kontak Fisik (LAPAK ASIK) dengan metode One To Many, ketika mengurus klaim program Jaminan Hari Tua (JHT) di Kantor BPJamsostek cabang Surabaya Rungkut, Jawa Timur, Rabu (1/7/2020).
click to zoom
Peserta BPJS Ketenagakerjaan (BPJamsostek) memanfaatkan Layanan Tanpa Kontak Fisik (LAPAK ASIK) dengan metode One To Many, ketika mengurus klaim program Jaminan Hari Tua (JHT) di Kantor BPJamsostek cabang Surabaya Rungkut, Jawa Timur, Rabu (1/7/2020).
click to zoom
Metode One To Many ini merupakan inovasi pelayanan dari BPJamsostek di masa pandemi Covid-19. Petugas Customer Service Officer (CSO) mampu melayani 4-6 orang sekaligus dalam waktu bersamaan dan physical distancing tetap terjaga karena komunikasi dilakukan secara video conference.
click to zoom
Metode One To Many ini merupakan inovasi pelayanan dari BPJamsostek di masa pandemi Covid-19. Petugas Customer Service Officer (CSO) mampu melayani 4-6 orang sekaligus dalam waktu bersamaan dan physical distancing tetap terjaga karena komunikasi dilakukan secara video conference.
click to zoom
Peserta BPJS Ketenagakerjaan (BPJamsostek) memanfaatkan Layanan Tanpa Kontak Fisik (LAPAK ASIK) dengan metode One To Many, ketika mengurus klaim program Jaminan Hari Tua (JHT) di Kantor BPJamsostek cabang Surabaya Rungkut, Jawa Timur, Rabu (01/7/2020). Metode One To Many ini merupakan inovasi pelayanan dari BPJamsostek di masa pandemi Covid-19. Petugas Customer Service Officer (CSO) mampu melayani 4-6 orang sekaligus dalam waktu bersamaan dan physical distancing tetap terjaga karena komunikasi dilakukan secara video conference.

Inovasi layanan ini disiapkan untuk menghadapi lonjakan klaim JHT ditengah maraknya pekerja yang ter-PHK akibat pandemi Covid-19. Sejak awal tahun hingga tgl 26 Juni lalu, secara nasional klaim JHT telah mencapai angka 1,098 juta kasus. Diperkirakan jumlahnya akan terus meningkat. Jika dibandingkan klaim berjalan pada bulan Juni 2020 yang telah mencapai 259 ribu kasus, ada peningkatan 109% dibandingkan klaim selama bulan Juni 2019.
(rat)
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More