Anies Baswedan Terima Kunjungan Tim Peserta IYC 2021
Rabu, 13 April 2022 - 05:38 WIB
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan (kedua kiri) berbincang dengan pemain dan ofisial tim sepak bola Atletico Madrid U-18 saat penyambutan acara jamuan makan malam dengan tim peserta International Youth Championship (IYC) 2021 di Balai Kota DKI Jakarta, Selasa (12/4/2022).
click to zoom
Acara jamuan makan malam tersebut merupakan rangkaian kegiatan sebelum bergulirnya turnamen IYC 2021 yang diikuti oleh tim Barcelona U-18, Atletico Madrid U-18, Indonesia All Star U-20 dan Bali United U-18 yang digelar di Jakarta Indonesia Stadium (JIS) pada 13-19 April 2022.
click to zoom
Acara jamuan makan malam tersebut merupakan rangkaian kegiatan sebelum bergulirnya turnamen IYC 2021 yang diikuti oleh tim Barcelona U-18, Atletico Madrid U-18, Indonesia All Star U-20 dan Bali United U-18 yang digelar di Jakarta Indonesia Stadium (JIS) pada 13-19 April 2022.
click to zoom
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan (depan kiri), Promotor IYC 2021 Michel Salgado (depan tengah), dan Chairman Pancoran Soccer Field Gede Widiade (depan kiri) memberikan keterangan usai penyambutan acara jamuan makan malam dengan para pemain dari tim peserta International Youth Championship (IYC) 2021 di Balai Kota DKI Jakarta, Selasa (12/4/2022).
click to zoom
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan (kedua kiri) berbincang dengan pemain dan ofisial tim sepak bola Atletico Madrid U-18 saat penyambutan acara jamuan makan malam dengan tim peserta International Youth Championship (IYC) 2021 di Balai Kota DKI Jakarta, Selasa (12/4/2022).Acara jamuan makan malam ini merupakan rangkaian kegiatan sebelum bergulirnya turnamen IYC 2021 yang akan berlangsung pada tanggal 13 hingga 19 April mendatang.
Nantinya, semua pertandingan turnamen tersebut akan dilangsungkan di Jakarta International Stadium (JIS) serta akan mempertontonkan penampilan Barcelona U-18, Atletico Madrid U-18, Indonesia All Stars U-20, dan Bali United U-18.
(sra)