Tolak Demo Anarkis, Seniman Jaran Kepang Ojo Gawe Bubrah

Kamis, 15 Oktober 2020 - 20:05 WIB
Sebanyak 20 seniman dari Kelompok Masyarakat Jaran Kepang Semarang Serasi menggelar aksi damai di depan gedung DPRD Jateng, Jalan Pahlawan Semarang, Jawa Tengah, Kamis (15/10/2020).
click to zoom
Mereka menyerukan penolakan terhadap demo anarkis yang terjadi di Semarang beberapa waktu lalu.
click to zoom
Aksi diawali dengan long march dari Taman Indonesia Kaya, kemudian mengelilingi kawasan Simpang Lima Semarang.
click to zoom
Mereka menyerukan penolakan terhadap demo anarkis yang terjadi di Semarang beberapa waktu lalu.
click to zoom
Dalam aksinya, mereka menggelar pementasan tarian jaran kepang yang didahului dengan penaburan bunga di atas spanduk hitam bertuliskan Ojo Gawe Bubrah Jawa Tengah, sebagai simbolisasi meruwat gedung DPRD Jateng.
click to zoom
Sebanyak 20 seniman dari Kelompok Masyarakat Jaran Kepang Semarang Serasi menggelar aksi damai di depan gedung DPRD Jateng, Jalan Pahlawan Semarang, Jawa Tengah, Kamis (15/10/2020). Mereka menyerukan penolakan terhadap demo anarkis yang terjadi di Semarang beberapa waktu lalu.

Aksi diawali dengan long march dari Taman Indonesia Kaya, kemudian mengelilingi kawasan Simpang Lima Semarang. Pengawalan lalu lintas dilakukan dengan polisi bersepeda.

Dalam aksinya, mereka menggelar pementasan tarian jaran kepang yang didahului dengan penaburan bunga di atas spanduk hitam bertuliskan Ojo Gawe Bubrah Jawa Tengah, sebagai simbolisasi meruwat gedung DPRD Jateng.
(bon)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More