Penyebaran Covid-19 Tinggi, Tangerang Raya Terapkan PPKM Mikro

Rabu, 10 Februari 2021 - 16:15 WIB
Seniman membuat lukisan vaksin covid-19 di kawasan permukiman Tanah Tinggi, Tangerang, Banten.
click to zoom
Pemerintah Provinsi Banten khususnya Kota Tangerang, Kabupaten Tangerang dan Tangerang Selatan memutuskan untuk memperpanjang Penerapan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di Tangerang Raya sejak 9 sampai 22 Februari 2021 berbasis mikro sesuai Instruksi Kemendagri Nomor 3 Tahun 2021.
click to zoom
Perpanjangan tersebut dilakukan akibat masih tingginya penyebaran COVID-19 di Kota Tangerang, Kabupaten Tangerang dan Tangerang Selatan bergeser ke kluster Keluarga.
click to zoom
Seniman membuat lukisan karikatur berwajah Walikota Tangerang Arif Wismansyah yang menghiasi tembok dikawasan permukiman Tanah Tinggi, Tangerang, Banten, Rabu (10/2/2021).
click to zoom
Seniman membuat lukisan karikatur berwajah Walikota Tangerang Arif Wismansyah yang menghiasi tembok di kawasan permukiman Tanah Tinggi, Tangerang, Banten, Rabu (10/2/2021). Pemerintah Provinsi Banten khususnya Kota Tangerang, Kabupaten Tangerang dan Tangerang Selatan memutuskan untuk memperpanjang Penerapan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di Tangerang Raya sejak 9 sampai 22 Februari 2021 berbasis mikro sesuai Instruksi Kemendagri Nomor 3 Tahun 2021. Perpanjangan tersebut dilakukan akibat masih tingginya penyebaran COVID-19 di Kota Tangerang, Kabupaten Tangerang dan Tangerang Selatan yang bergeser ke kluster keluarga.
(sra)
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More