icon fullscreen
Perayaan Kelulusan BEKAL Pemimpin 4.0: Cetak Pemimpin Muda Pengelola SDA Berbasis Keadilan dan Kearifan Lokal
United in Diversity (UID) menggelar Perayaan Kelulusan Program BEKAL Pemimpin 4.0 (Bersama Kelola Alam Adil Lestari) pada Jumat (25/4/2025) di Hotel Borobudur, Jakarta. Acara ini menjadi penanda tonggak penting dalam mencetak generasi pemimpin muda yang mampu menjawab tantangan pengelolaan sumber daya alam (SDA) Indonesia secara berkelanjutan, adil, dan selaras dengan kearifan lokal.
Perayaan Kelulusan BEKAL Pemimpin 4.0: Cetak Pemimpin Muda Pengelola SDA Berbasis Keadilan dan Kearifan Lokal
Program BEKAL Pemimpin 4.0 telah berlangsung sejak November 2024 dan diikuti oleh 57 peserta terpilih dari 25 provinsi. Mereka berasal dari berbagai latar belakang, termasuk pemerintah pusat dan daerah, sektor swasta, pelaku usaha lokal, akademisi, organisasi masyarakat sipil, hingga media.
Perayaan Kelulusan BEKAL Pemimpin 4.0: Cetak Pemimpin Muda Pengelola SDA Berbasis Keadilan dan Kearifan Lokal
Para peserta menjalani proses pembelajaran intensif selama enam bulan melalui serangkaian lokakarya, kunjungan lapangan, penginderaan (sensing), dan prototyping. Mereka mengembangkan berbagai inisiatif lintas sektor, mulai dari perikanan berkelanjutan, hutan lestari, pendidikan ekologi, ekonomi hijau, hingga tata kelola inklusif berbasis nilai lokal.
icon right
icon left
Perayaan Kelulusan BEKAL Pemimpin 4.0: Cetak Pemimpin Muda Pengelola SDA Berbasis Keadilan dan Kearifan Lokal
Perayaan Kelulusan BEKAL Pemimpin 4.0: Cetak Pemimpin Muda Pengelola SDA Berbasis Keadilan dan Kearifan Lokal
Perayaan Kelulusan BEKAL Pemimpin 4.0: Cetak Pemimpin Muda Pengelola SDA Berbasis Keadilan dan Kearifan Lokal
icon right
icon left
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!

Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?

Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com

Copyright © 2025 SINDOnews.com, All Rights Reserved.
view/ rendering in 0.1575 seconds (1#24)