icon fullscreen
Belajar Pahami Karakteristik Limbah B3, Puluhan Jaksa Sambangi PPLI
Puluhan jaksa dari Kejaksaan Agung dan tim penegakan hukum pidana dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menyambangi PT Prasadha Pamunah Limbah Industri (PPLI) di Klapanunggal Bogor, Jawa Barat, Selasa (5/10/2021).
Belajar Pahami Karakteristik Limbah B3, Puluhan Jaksa Sambangi PPLI
Tapi kedatangan para penegak hukum ke industri pengolahan limbah bahan beracun dan berbahaya (B3) tersebut bukan untuk menyelidik kasus pelanggaran hukum, melainkan untuk belajar atau studi lapangan terkait pengelolaan limbah B3 yang sesuai perundang-undangan.
Belajar Pahami Karakteristik Limbah B3, Puluhan Jaksa Sambangi PPLI
Demikian diungkapkan Direktur PPLI, Syarif Hidayat kepada media usai memberikan materi pengantar dihadapan 31 orang jaksa dan tim Penegakan Hukum Pidana Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) yang memenuhi gedung Training Center PPLI di Bogor Jawa Barat.
icon right
icon left
Belajar Pahami Karakteristik Limbah B3, Puluhan Jaksa Sambangi PPLI
Belajar Pahami Karakteristik Limbah B3, Puluhan Jaksa Sambangi PPLI
Belajar Pahami Karakteristik Limbah B3, Puluhan Jaksa Sambangi PPLI
icon right
icon left
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!

Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?

Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com

Copyright © 2024 SINDOnews.com, All Rights Reserved.
view/ rendering in 0.1892 seconds (1#140)